Mandirancan


  
(24/5/2012)BPTP Jawa Barat  sedang menerapkan teknologi Caplak Legowo 2:1 beroda di Desa Randobawa Ilir Kecamatan Mandirancan Kabupaten Kuningan. Penerapan teknologi ini bertujuan dalam memudahkan petani untuk menerapkan sistem tanam jajar legowo 2:1 di areanya.  Petani sangat antusias saat mendengarkan paparan yang disampaikan dari pejabat BPTP mengenai teknologi ini. Saat itu juga diuji cobakan varietas Padi Inhibrida Ketan Untuk.
 
Caplak Legowo 2:1
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar